STMIK AMIKOM Yogyakarta (Tempat Kuliah Orang Berdasi)
Kategori :
Pendidikan, Universitas
Alamat :
Ring Road Utara, Condong Catur, Depok, Sleman
Telp: (0274) 884201 - 207
Fax: (0274) 884208
E-Mail Humas: amikom@amikom.ac.id
Web: www.amikom.ac.id
Detail :
STMIK AMIKOM Yogyakarta merupakan perguruan tinggi komputer
dan informatika yang berada di Daerah Istimewa Yogyakarta. Daerah Istimewa
Yogyakarta adalah merupakan satu-satunya propinsi khusus di Indonesia yang
telah dikenal sebagai pusat pendidikan di Indonesia. STMIK AMIKOM Yogyakarta
terletak di pusat kota Yogyakarta dan pada jarak empat kilometer dari
"Adisucipto" bandara internasional, yang terletak di bagian timur
Yogyakarta, Indonesia. Mahasiswa STMIK AMIKOM Yogyakarta siswa tidak hanya dari berbagai
tempat di Indonesia akan tetapi juga dari luar negeri.
Visi STMIK AMIKOM Yogyakarta adalah menjadi sekolah tinggi kelas dunia yang unggul dalam bidang teknologi informasi dan komunikasi yang berbasis entrepreneurship (private entrepreneur university). STMIK AMIKOM Yogyakarta akan menjadi perguruan tinggi terbaik di Indonesia dibidang teknologi informasi dan komunikasi berbasis entrepreneurship pada 2013 dan menjadi perguruan tinggi terbaik di Asia Tenggara dalam bidang teknologi informasi dan komunikasi yang berbasis entrepreneurship pada 2020. Menjadi yang terbaik di Asia 2025 dan menjadi unggulan dunia pada tahun 2030 Private entrepreneur university adalah perguruan tinggi yang diukur berdasarkan standar UNESCO menggunakan profit generating income dari bidang riset dan services.
Saat ini STMIK AMIKOM Yogyakarta telah menjadi Perguruan Tinggi Terbaik Indonesia Model Private Entrepreneur menurut UNESCO. (lebih lengkapnya klik www.amikom.ac.id)
Menurut data Webometrick.com terbaru (2015), STMIK AMIKOM Yogyakarta menempati
posisi ke 2703 dari seluruh Perguruan Tinggi
(PT) yang ada di dunia. Untuk regional Asia Tenggara, Amikom menempati posisi
ke 99. Kemudian menempati urutan ke 36 dari seluruh PT yang ada di Indonesia.
Dan untuk kategori Collage (Sekolah tinggi, Akademi, Politeknik) yang ada di
Indonesia, STMIK AMIKOM Yogyakarta berada diurutan pertama.
Apa aja sih prestasi dalam dan luar negeri yang pernah di raih STMIK AMIKOM Yogyakarta?
yuk kita lihat di www.amikom.ac.id
*rangking dari seluruh PT di Indonesia |
Apa aja sih prestasi dalam dan luar negeri yang pernah di raih STMIK AMIKOM Yogyakarta?
yuk kita lihat di www.amikom.ac.id
0 komentar:
Posting Komentar